Pages

Restore Database Odoo #UPERP11T03D

Hai hai hai, di postingan kali ini saya akan sharing cara restore database di odoo localhost:8069. Jadi langsung saja ya.
  1. Download file database yang ingin direstore.

  2. Kemudian buka localhost:8069/web/database/manager#action=database_manager
  3. Klik Restore
  4. Pilih file zip database yang telah didownload tadi. Dan ketik nama baru untuk database tersebut.

  5. Tada~ setelah itu file database telah terestore.
  6.  Kita bisa merubah data-data di dalam database tersebut.

  7. Untuk login ke database tersebut masuk ke localhost:8069/web/database/selector

Unknown

Tidak ada komentar: